Contoh Soal dan Jawaban PKWU NAZBIL LASMA HASABI 11 TKJ 2
PKWU adalah singkatan dari Prakarya dan Kewirausahaan. Ini adalah mata pelajaran di kurikulum 2013 yang membahas tentang karya dan wirausaha. Tujuan dari mata pelajaran ini adalah untuk mendorong siswa untuk menciptakan karya serta melatih kepekaan dalam melihat peluang usaha.
FAJAR SUBHIYANTO, SPD,S.KOM
Pilihan Ganda
1. Terdapat sejumlah faktor prototyping, kecuali...
A. Sketsa bentuk produk B. Standar dan spesifikasi desain
C. Evaluasi prototype D. Penanggung jawab produk
E. Fungsi prodik Jawaban: A
2. Ketika mendesain produk, tahap akhirnya adalah...
A. Mengawasi standar B. Membuat sketsa produk
C. Mengawasi produksi D. Membuat rencana desain produksi
E. Membuat gambar kerja Jawaban: E
3. Fokus kegiatan desain produk dan jasa terpaku pada...
A. Riset perbuatan B. Riset pemasaran
C. Pengawasan D. Pengendalian
E. Perencanaan Jawaban: B
4. Teknik menambah atau menciptakan nilai guna barang melalui ekonomi disebut...
A. Kegiatan pengawasan B. Kegiatan prototipe
C. Kegiatan pengendalian D. Kegiatan evaluasi
E. Kegiatan produksi Jawaban: E
5. Ketika ada barang produksi cacat, maka produsen sebaiknya...
A. Menaruh barang tersebut di gudang B. Menjualnya pada orang secepatnya
C. Buat kemasan yang menarik D. Cari bahan baku baru
E. Membuang barang dan Jawaban: E memperbaiki alat produksi
6. Agar produk terjamin dan sesuai tujuan, maka diperlukan adanya...
A. Pengawasan produksi B. Pengawasan pekerja
C. Pengawasan barang D. Pengawasan mutu
E. Pengawasan kerusakan Jawaban: D
7. Ada beberapa standar dan spesifikasi desain, kecuali...
A. Bagian B. Mutu
C. Harga D. Ukuran
E. Bentuk Jawaban: C
8. Salah satu alat kendali mutu adalah...
A. Termometer B. Diagram pengendali mutu
C. Kalkulator D. Bokfile
E. Penggaris mutu Jawaban: B
9. Perancangan model rasional terdiri dari beberapa tahapan, kecuali...
A. Presentasi B. Penelitian
C. Analisis D. Pengarahan rancangan
E. Hasil Jawaban: E
10. Model yang menggunakan teori empiris adalah definisi...
A. Model rancangan B. Model Prototipe
C. Model rasional D. Model aksi sentris
E. Model internasional Jawaban: D
11. Produk dirancang agar...
A. Tidak kadaluwarsa B. Diketahui konsumen
C. Berguna bagi konsumen D. Terkenal
E. Dapat dipasarkan Jawaban: C
12. Keindahan dan subjektifitas dijadikan keutamaan merupakan pengertian dari...
A. Rancangan prototipe B. Rancangan visual
C. Rancangan visual D. Rancangan audio
E. Rancangan sendiri Jawaban: C
13. Salah satu fungsi gambar adalah...
A. Sketsa dan gambar B. Gambar kerja dan memfungsikannya
C. Desain dan pola D. Menyampaikan informasi dan mewujudkan pikiran
E. Rancangan dan gambar Jawaban: D
14. Beberapa alat yang diperlukan dalam pembuatan gambar ada berbagai macam, kecuali...
A. Rapidograph B. Penggaris
C. Kertas D. Pensil
E. Kalkulator Jawaban: E
15. Berikut daftar syarat gambar kerja, kecuali...
A. Dapat dibuang B. Murah
C. Cepat D. Ekonomis
E. Awet Jawaban: E
Contoh Soal Esai
16. Maksud dari limbah yang berbentuk bangun datar adalah...
Jawaban: bahan sisa yang bentuknya dua dimensi
17. Sebutkan beberapa limbah organik yang termasuk bangun datar...
Jawaban: kertas, cangkang telur, daun, kulit buah, dan kulit sayuran
18. Teknik dan tahapan adalah dua hal yang berbeda, maksudnya...
Jawaban: teknik adalah cara menyelesaikan masalah lewat pengetahuan, pengalaman, dan matematika (ada desain atau kekhasan). Sementara itu, tahapan adalah urutan proses produksi sesuatu sampai jadi produk yang siap dipakai.
19. Alat adalah...
Jawaban: barang yang digunakan untuk memudahkan pekerjaan manusia dalam kehidupan sehari-harinya.
20. Bahan adalah...
Jawaban: benda atau zat yang dapat dijadikan barang bermanfaat (dalam bentuk lain atau hasil dari pengolahan bahan tersebut).
21. Kemasan dapat dibuat dari berbagai bahan, di antaranya adalah...
Jawaban: kertas, plastik, dan kayu
22. Sebutkan beberapa bahan yang terbuat dari plastik...
Jawaban: polietilen, poliester, nilon, polistiren, polipropilen, polivinil klorida, akrilik.
23. Suatu karya biasanya dikemas agar...
Jawaban: memenuhi syarat kemanfaatan dan keamanan, terlindungi dalam proses pengiriman, dan mendukung pemasaran.
24. Konsumen melihat kemasan produk pertama kali dalam hal...
Jawaban: desainnya
25. Dipakai sebagai pelindung perjalanan, kemasan ini disebut...
Jawaban: kemasan tersier.
Beberapa link yang bisa Anda buka :
M Radhitiya Nugraha
11 TKJ 2
11 TKJ 2
Arni
11 TKJ 2
Komentar
Posting Komentar